Terima Kasih 2020.Tahun ini memberikan warna – warni kehidupan.Datang dan perginya orang tersayang.Cobaan – cobaan yang berdatangan.Namun tak menyurutkan semangat. Bapak.Maaf, belum bisa membuatmu bahagia.Maaf, sering membantah nasihat yang engkau berikan.Disaat – saat terkahir engkau hembuskan nafas, aku tidak bisa…Continue Reading →
Di usiaku sekarang yang tahun ini menginjak 25 Tahun, aku sering kali memikirkan banyak hal. Terutama soal kehidupan. Yang kebanyakan orang bilang berada pada fase Quarter-life Crisis. Fase dimana merasa cemas dan binggung soal tujuan hidup. Karir Secara karir, aku…Continue Reading →
Loyal tapi pintar ialah kata – kata yang sering di suarakan untuk para suporter terutama pendukung Mahesa Jenar (Julukan PSIS Semarang). Fanatisme menjadi supporter merupakan gambar umum fans sepakbola lokal seperti saya. Mencintai tim kebanggaan kota sendiri walaupun sedang terpuruk…Continue Reading →
Setelah sekitar 1 tahun menggunakan paket 2 play (internet dan TV) dari Indihome, banyak suka dan duka yang saya alami. Hal tersebut membuat saya untuk memutuskan untuk downgrade paket indihome yang semula 2 play menjadi 1 play internet only melalui…Continue Reading →